Daftar Dokter Anak di Brebes Lengkap
Infobunda.id- Brebes adalah kabupaten yang berbatasan langsung dengan sejumlah kabupaten lain seperti Tegal dan Cirebon. Bunda yang tinggal di Brebes bisa dibilang cukup beruntung karena ada banyak sekali dokter anak yang praktik di Brebes.
Daftar Dokter Anak di Brebes. (pexcels.com)
Keberadaan dokter anak tentunya membuat Bunda tenang lantaran memudahkan akses saat anak sakit atau jika ingin melakukan skrining tumbuh kembang anak. Pertumbuhan anak menjadi hal yang sangat penting untuk diperhatikan.
Supaya anak-anak dapat tumbuh secara optimal dan maksimal. Nah, berikut Infobunda.id sudah rangkum daftar dokter anak di Brebes lengkap dengan alamat dan jadwal praktiknya.
dr. H.M. Budi Susatya, Sp.A
Dokter anak yang pertama ada dr. H.M. Budi Susatya, Sp.A. Saat ini dr. H.M. Budi Susatya, Sp.A membuka praktik mandiri di klinik miliknya.
Alamat praktik dr. H.M. Budi Susatya, Sp.A ada di: Jl. AR. Hakim No.8, Kleben, Brebes, Kec. Brebes, Kabupaten Brebes.
Jadwal Praktik dr. H.M. Budi Susatya, Sp.A
Senin 07.00–19.30
Selasa 07.00–19.30
Rabu 07.00–19.30
Kamis 07.00–19.30
Jumat 07.00–19.30
Sabtu 07.00–19.30
Bunda bisa menghubungi nomor telepon: 0858-7023-6400 untuk informasi lebih lanjut dan reservasi.
dr Ruwiyanto, SpA
Klinik mandiri dr Ruwiyanto, SpA berada di Jl. Jenderal A. Yani No.162a, Pangembon, Brebes, Kec. Brebes, Kabupaten Brebes. dr Ruwiyanto, SpA dapat membantu pelayanan konsultasi dan pemeriksaan kesehatan anak.
Jadwal Praktik dr Ruwiyanto, SpA
Senin 07.00–08.00, 17.00–20.00
Selasa 07.00–08.00, 17.00–20.00
Rabu 07.00–08.00, 17.00–20.00
Kamis 07.00–08.00, 17.00–20.00
Jumat 07.00–08.00, 17.00–20.00
Sabtu 07.00–08.00, 17.00–20.00
Bunda dapat menghubungi nomor berikut (0283) 671977 untuk informasi lebih lanjut serta reservasi atau pendaftaran untuk layanan kesehatan.
dr. Sukma Wibowo, Sp.A
Selanjutnya ada dr. Sukma Wibowo, Sp.A yang berpraktik di sejumlah rumah sakit. Saat ini dr. Sukma Wibowo, Sp.A praktik di RSUD Brebes dan RSUI Mutiara Bunda Brebes.
Bunda dapat langsung datang ke rumah sakit tempat dr. Sukma Wibowo, Sp.A praktik untuk menerima bantuan layanan medis darinya.
Jadwal Praktik dr. Sukma Wibowo, Sp.A di RSUD Brebes
Senin 09.00 - selesai
Kamis 09.00 - selesai
Jumat 15.00 - 16.00
Alamat RSUD Brebes: Jl Jend.Sudirman No 181 Kabupaten Brebes 52122, (0283) 671431 atau 0877 3070 0002
Jadwal Praktik dr. Sukma Wibowo, Sp.A di RSUI Mutiara Bunda Brebes
Senin 12:00:00 dan 15:00:00
Selasa 12:00:00 dan 15:00:00
Rabu 12:00:00 dan 15:00:00
Kamis 12:00:00 dan 15:00:00
um'at 12:00:00 dan 15:00:00
Alamat RSUI Mutiara Bunda BrebesJl. Raya Pantura Cenderawasih, Tanjung, Brebes
dr. Ratna Dwi Sunhaya, Sp. A
RSUD Brebes yang berada di Jl Jend.Sudirman No 181 Kabupaten Brebes 52122 menjadi tempat praktik dr. Ratna Dwi Sunhaya, Sp. A.
Jadwal Praktik dr. Ratna Dwi Sunhaya, Sp. A
Senin: 08.00 s.d. 14.00
Selasa: 14.00 s.d. 15.30
Sabtu: 09.00 s.d. 14.00
Kamis: 12.00 s.d. 15.30
dr. Arya Yuniardi Susatya, Sp.A
Selanjutnya ada dr. Arya Yuniardi Susatya, Sp.A yang juga praktik di RSUD Brebes. dr. Arya Yuniardi Susatya, Sp.A praktik di poli pagi dan sore.
Jadwal Praktik dr. Arya Yuniardi Susatya, Sp.A
Senin: 14.00 s.d. 15.00
Rabu: 09.00 s.d. Selesai
Sabtu: 09.00 s.d. Selesai
dr. Aries Suparmiati, M.Sc,Sp.A
RSUD Brebes pun menjadi tempat praktik dr. Aries Suparmiati, M.Sc,Sp.A. Ia melakukan pelayanan kesehatan di poli pagi dna poli sore.
Jadwal Praktik dr. Aries Suparmiati, M.Sc,Sp.A
Selasa: 09.00 - selesai
Jumat: 09.00 - selesai
Rabu: 14.00 - 15.00
dr. Vina Rosalina, Sp.A
Rumah Sakit Umum Islami Mutiara Bunda Brebes atau RSUI Mutiara Bunda Brebes menjadi tempat dr. Vina Rosalina, Sp.A berpraktik.
Alamat rumah sakitnya sendiri ada di Jl. Raya Pantura Cenderawasih, Tanjung, Brebes.
Jadwal Praktik dr. Vina Rosalina, Sp.A
Senin 08:00-12:00
Selasa 08:00-12:00
Rabu 08:00:00-12:00:00
Kamis 08:00:00-12:00:00
Jum'at 08:00:00-12:00:00
dr. Windy Oliviany, M.Sc, Sp.A
Selanjutnya ada dr. Windy Oliviany, M.Sc, Sp.A yang praktik di RS Harapan Sehat Bumiayu.
Jika ingin berkonsultasi dengan dr. Windy Oliviany, M.Sc, Sp.A, Bunda harus menyiapkan biaya konsultasi sebesar Rp100.000.
Bunda dapat langsung datang ke RS Harapan Sehat Bumiayu untuk mendapatkan bantuan kesehatan dari dr. Windy.
dr. Muhammad Fathah, Sp.A
Dokter anak di Brebes lainnya ada dr. Muhammad Fathah, Sp.A. Saat ini dr. Muhammad Fathah, Sp.A praktik di sejumlah rumah sakit besar di Brebes dan juga Slawi, Tegal. Sehingga Bunda perlu memperhatikan jadwal praktiknya dengan sesama.
Jadwal Praktik dr. Muhammad Fathah, Sp.A di Rumah Sakit Amanah Mahmudah
Dengan biaya konsultasi Rp60.000, Bunda bisa konsultasi dengan dr. Muhammad Fathah, Sp.A sesuai dengan jadwal berikut:
Senin 07:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00
Selasa 07:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00
Rabu 07:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00
Kamis 07:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00
Jumat 07:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00
Jadwal Praktik dr. Muhammad Fathah, Sp.A di RS Harapan Sehat Jatibarang
Untuk bisa konsultasi dengan dr. Muhammad Fathah, Sp.A di RS Harapan Sehat Jatibarang Bunda perlu biaya sebesar Rp100.000.
Selasa 13:30 - 16:30
Kamis 13:30 - 16:30
Jumat 13:30 - 16:30
Jadwal Praktik dr. Muhammad Fathah, Sp.A di RS Harapan Sehat Slawi
dr. Muhammad Fathah, Sp.A juga praktik di RS Harapan Sehat Slawi yang mematok harga konsultasi sebesar Rp120.000. Adapun jadwalnya yaitu:
Senin 13:30 - 16:00
Rabu 13:30 - 16:00
Sabtu 08:00 - 10:00
dr. Rosidin, Sp.A, M.Kes
Pernah praktik di RS Harapan Sehat Slawi, dr. Rosidin, Sp.A, M.Kes kini praktik di Rumah Sakit Amanah Mahmudah. Biaya konsultasi dengan dr. Rosidin, Sp.A, M.Kes di Rumah Sakit Amanah Mahmudah yaitu Rp60.000.
Jadwal Praktik dr. Rosidin, Sp.A, M.Kes
Senin 14:00 - 15:30
Selasa 14:00 - 15:30
Rabu 14:00 - 15:30
Kamis 14:00 - 15:30
Jumat 14:00 - 15:30
Sabtu 14:00 - 15:30
dr. Ayu Asyifa Rahmi Fauziah, Sp.A
Ada pula dr. Ayu Asyifa Rahmi Fauziah, Sp.A yang praktik di RS Harapan Sehat Bumiayu. Untuk bisa berkonsultasi dengan dr. Ayu Asyifa Rahmi Fauziah, Sp.A harus menyiapkan biaya Rp100.000.
Jadwal Praktik dr. Ayu Asyifa Rahmi Fauziah, Sp.A
Senin 12:00 - 13:30
Selasa 18:30 - 21:00
Rabu 12:00 - 13:30
Kamis 18:30 - 21:00
Jumat 12:00 - 13:30
dr. Ayudia Viyana Dian Paramita, MSc, Sp.A
Tempat praktik dr. Ayudia Viyana Dian Paramita, MSc, Sp.A sebelumnya adalah di RS Happy Land Medical Centre. Namun, saat ini dr. Ayudia Viyana Dian Paramita, MSc, Sp.A praktik di RS Dera As-Syifa Brebes. Biaya konsultasi dengan dr. Ayudia Viyana Dian Paramita, MSc, Sp.A kurang lebih Rp65.000.
Jadwal Praktik dr. Ayudia Viyana Dian Paramita, MSc, Sp.A
Senin 08:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00 serta 16:00 - 18:00
Selasa 08:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00 serta 16:00 - 18:00
Rabu 08:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00 serta 16:00 - 18:00
Kamis 08:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00 serta 16:00 - 18:00
Jumat 13:00 - 16:00 dan 16:00 - 19:00
Sabtu 08:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00
dr. Dhani Poerbo S. Widodo, Sp.A
Selanjutnya ada dr. Dhani Poerbo S. Widodo, Sp.A. Saat ini dr. Dhani Poerbo S. Widodo, Sp.A praktik di RS Harapan Sehat Jatibarang dan Rumah Sakit Mitra Keluarga Tegal.
Jadwal Praktik dr. Dhani Poerbo S. Widodo, Sp.A di RS Harapan Sehat Jatibarang
Biaya konsultasi dengan dr. Dhani Poerbo S. Widodo, Sp.A sekitar Rp100.000. Jadwalnya sebagai berikut:
Senin 13:30 - 16:00
Rabu 13:30 - 16:00
Sabtu 13:30 - 16:00
Jadwal Praktik dr. Dhani Poerbo S. Widodo, Sp.A di Mitra Keluarga Tegal
Dengan biaya sebesar Rp167.000 Bunda bisa menerima bantuan konsultasi medis dengan dr. Dhani Poerbo S. Widodo, Sp.A. Jadwal lengkapnya sebagai berikut:
Senin 09:00 - 12:00 dan 17:00 - 20:00
Selasa 09:00 - 12:00 dan 17:00 - 20:00
Rabu 09:00 - 12:00 dan 17:00 - 20:00
Kamis 09:00 - 12:00 dan 17:00 - 20:00
Jumat 09:00 - 12:00 dan 17:00 - 20:00
Sabtu 09:00 - 12:00 dan 17:00 - 20:00
dr. Dhany Irvandi, M.Sc., Sp.A
Last but not least ada dr. Dhany Irvandi, M.Sc., Sp.A yang kini praktik di RS Dera As-Syifa Brebes. Biaya konsultasi dengan dr. Dhany Irvandi, M.Sc., Sp.A adalah sebesar Rp65.000.
Jadwal Praktik dr. Dhany Irvandi, M.Sc., Sp.A RS Dera As-Syifa Brebes
Senin 08:00 - 10:00, 10:00 - 12:00, dan 16:00 - 19:00
Selasa 08:00 - 10:00, 10:00 - 12:00, dan 16:00 - 19:00
Rabu 08:00 - 10:00, 10:00 - 12:00, dan 16:00 - 19:00
Kamis 08:00 - 10:00, 10:00 - 12:00, dan 16:00 - 19:00
Jumat 08:00 - 10:00, 10:00 - 12:00, dan 16:00 - 19:00
Sabtu 08:00 - 10:00 dan 10:00 - 12:00
Demikian informasi daftar dokter anak di Brebes lengkap dengan alamat dan jadwal praktik. Bantuan medis yang dapat diberikan para dokter anak di Brebes tadi meliputi pemeriksaan kesehatan anak hingga skrining tumbuh kembang.