Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Daftar Dokter Anak di Pati

Infobunda.id- Bagi Bunda yang tinggal di Kabupaten Pati, Jawa Tengah, patut bersyukur karena di kabupaten dekat pesisir ini ada banyak sekali fasilitas kesehatan yang bisa dijangkau.


Dokter Anak di Pati. (pexels.com)


Tak hanya banyak pilihan fasilitas kesehatan, ketersediaan praktik dokter anak di Pati pun banyak. Sehingga Bunda tak perlu risau dan bisa memilih dokter anak yang paling sesuai dengan pilihan untuk memeriksa kesehatan anak.


Nah, berikut daftar dokter anak di Pati yang sudah Infobunda.id rangkum.


dr. Mia Fatmawati, Sp.A, M.Biomed

Dokter anak yang masuk dalam daftar dokter anak di Pati yang pertama ada dr. Mia Fatmawati, Sp.A, M.Biomed. dr. Mia dapat memberikan layanan:


Konsultasi Kesehatan Anak Menyeluruh

Skrining Tumbuh Kembang Anak

Vaksin Anak


Tempat praktik dr. Mia Fatmawati, Sp.A, M.Biomed ada cukup banyak, sehingga Bunda bisa memilih tempat praktik dan jadwal yang sesuai dengan kebutuhan.


Pati Medical Center Klinik Ultimate

Tempat praktik dr. Mia Fatmawati, Sp.A, M.Biomed yang pertama ada di Pati Medical Center Klinik Ultimate. Biaya konsultasi yang harus disiapkan sekitar Rp120.000. Adapun jadwal praktiknya yaitu:


Senin 09:30 - 12:00 dan 16:00 - 18:00

Selasa 09:30 - 12:00 dan 16:00 - 18:00

Rabu 09:30 - 12:00 dan 16:00 - 18:00

Kamis 09:30 - 12:00 dan 16:00 - 18:00

Jumat 09:30 - 12:00 dan 16:00 - 18:00

Sabtu 09:30 - 12:00


RS Keluarga Sehat Tayu

Tempat praktik dr. Mia Fatmawati, Sp.A, M.Biomed selanjutnya ada di RS Keluarga Sehat Tayu. Biaya konsultasi yang harus disiapkan sekitar Rp130.000. Adapun jadwal praktiknya yaitu:


Senin 06:00 - 09:00

Selasa 06:00 - 09:00

Rabu 06:00 - 09:00

Kamis 06:00 - 09:00

Jumat 06:00 - 09:00

Sabtu 06:00 - 09:00


RS Keluarga Sehat Pati

Terakhir dr. Mia Fatmawati, Sp.A, M.Biomed juga praktik di RS Keluarga Sehat Pati dengan biaya konsultasi sebesar Rp230.000. Adapun jadwal praktiknya yaitu:


Senin 12:00 - 13:00

Selasa 12:00 - 13:00

Rabu 12:00 - 13:00

Kamis 12:00 - 13:00

Jumat 12:00 - 13:00

Sabtu 11:00 - 12:00


dr. Anzar Ahlian, MSi.Med, Sp.A

Dokter anak di Pati selanjutnya ada dr. Anzar Ahlian, MSi.Med, Sp.A. Saat ini dr. Anzar Ahlian, MSi.Med, Sp.A praktik di Pati Medical Center Klinik Ultimate dan RS Keluarga Sehat Pati. Layanan kesehatan yang dapat diberikan oleh dr. Anzar Ahlian, MSi.Med, Sp.A meliputi:


Konsultasi Kesehatan Anak Menyeluruh

Skrining Tumbuh Kembang Anak

Vaksin Anak


Pati Medical Center Klinik Ultimate

Biaya konsultasi dr. Anzar Ahlian, MSi.Med, Sp.A di Pati Medical Center Klinik Ultimate sekitar Rp120.000. Jadwal praktiknya sendiri sebagai berikut:


Senin 06:30 - 07:30 dan 19:30 - 20:30

Selasa 06:30 - 07:30 dan 19:30 - 20:30

Rabu 06:30 - 07:30 dan 19:30 - 20:30

Kamis 06:30 - 07:30 dan 19:30 - 20:30

Jumat 06:30 - 07:30 dan 19:30 - 20:30

Sabtu 06:30 - 07:30 dan 19:30 - 20:30


RS Keluarga Sehat Pati

Tempat praktik selanjutnya dari dr. Anzar Ahlian, MSi.Med, Sp.A adalah RS Keluarga Sehat Pati dengan biaya konsultasi sebesar Rp230.000. Jadwal praktiknya sebagai berikut:


Senin 10:30 - 13:00

Selasa 10:30 - 13:00

Rabu 10:30 - 13:00 

Kamis 10:30 - 13:00

Jumat 10:30 - 13:00

Sabtu 10:30 - 13:00


dr. Budi Ranu Bedali, Sp.A 

Ada pula dr. Budi Ranu Bedali, Sp.A  yang juga berpraktik di Pati Medical Center Klinik Ultimate dan RS Keluarga Sehat Pati. Pelayanan kesehatan yang dapat diberikan oleh dr. Budi Ranu Bedali, Sp.A meliputi: 


Konsultasi Kesehatan Anak menyeluruh

Vaksin Anak


Pati Medical Center Klinik Ultimate

dr. Budi Ranu Bedali, Sp.A praktik di Pati Medical Center Klinik Ultimate dengan biaya konsultasi sebesar Rp120.000. Jadwal praktek dr. Budi Ranu Bedali, Sp.A yaitu:


Senin 17:00 - 10:00

Selasa 17:30 - 20:00

Rabu 17:30 - 20:00

Kamis 17:30 - 20:00

Jumat 17:30 - 20:00


RS Keluarga Sehat Pati

Sementara saat dr. Budi Ranu Bedali, Sp.A praktik di RS Keluarga Sehat Pati, biaya konsultasinya sebesar Rp230.000. Berikut jadwal praktik dr. Budi Ranu Bedali, Sp.A:


Kamis 09:00 - 10:30

Jumat 09:00 - 10:30

Sabtu 07:00 - 09:00


dr. Suranti, Sp.A 

Dokter spesialis anak selanjutnya ada dr. Suranti, Sp.A yang berpraktik di RS Islam Pati. Jenis layanan kesehatan yang bisa diberikan oleh dr. Suranti, Sp.A meliputi:


Konsultasi Kesehatan Anak Menyeluruh

Vaksin Anak


RS Islam Pati

Saat praktik di RS Islam Pati biaya konsultasi dengan dr. Suranti, Sp.A yang harus disiapkan sekitar Rp110.000. Adapun jadwal praktiknya yaitu:


Senin 14:30 - 16:00

Selasa 14:30 - 16:00

Rabu 14:30 - 16:00

Kamis 14:30 - 16:00

Jumat 14:30 - 16:00


dr. Aprilia Ermayanti, Sp.A 

RS As-Suyuthiyyah menjadi tempat praktik dr. Aprilia Ermayanti, Sp.A. dr. Aprilia bisa memberikan beberapa layanan kesehatan pada anak meliputi:


Konsultasi Kesehatan Anak Menyeluruh

Skrining Tumbuh Kembang Anak

Vaksin Anak


RS As-Suyuthiyyah Pati

Biaya konsultasi dengan dr. Aprilia Ermayanti, Sp.A sekitar Rp92.000 degan jadwal sebagai berikut: 


Senin 10:00 - 12:00

Selasa 10:00 - 12:00

Rabu 10:00 - 12:00

Kamis 10:00 - 12:00

Jumat 10:00 - 12:00

Sabtu 10:00 - 12:00


dr. Joko Kurniawan, M.Sc., Sp.A 

Dokter anak lainya adalah dr. Joko Kurniawan, M.Sc., Sp yang juga praktik di RS As-Suyuthiyyah Pati dan RS Mitra Bangsa Pati. Pelayanan kesehatan yang bisa diberikan oleh dr. Joko Kurniawan, M.Sc., Sp.A meliputi:


Konsultasi Kesehatan Anak

Vaksin Anak


RS As-Suyuthiyyah Pati

Biaya konsultasi dr. Joko Kurniawan, M.Sc., Sp.A cukup terjangkau sekitar Rp92.000 dengan jadwal:


Senin 07:30 - 09:30

Selasa 07:30 - 09:30

Rabu 07:30 - 09:30

Kamis 07:30 - 09:30

Jumat 07:30 - 09:30

Sabtu 07:30 - 09:30


RS Mitra Bangsa Pati

Sedangkan biaya konsultasi dr. Joko Kurniawan, M.Sc., Sp.A  di RS Mitra Bangsa Pati sekitar Rp130.000. Jadwalnya sendiri yaitu:


Senin 07:30 - 09:00, 09:00 - 11:30, 18:00 - 20:00

Selasa 07:30 - 09:00, 09:00 - 11:30, 18:00 - 20:00

Rabu 07:30 - 09:00, 09:00 - 11:30, 18:00 - 20:00

Kamis 07:30 - 09:00, 09:00 - 11:30, 18:00 - 20:00

Jumat 07:30 - 09:00, 09:00 - 11:30, 18:00 - 20:00

Sabtu 07:30 - 11:30


dr. Bambang Suwardjo, Sp.A

Ada pula dr. Bambang Suwardjo, Sp.A yang praktik di RS Mitra Bangsa Pati.dr. Bambang Suwardjo, Sp.A menyediakan beberapa layanan kesehatan meliputi:


Konsultasi Kesehatan Anak

Vaksin Anak


RS Mitra Bangsa Pati

Biaya konsultasi dengan dr. Bambang Suwardjo, Sp.A sekitar Rp130.000 dan jadwalnya sebagai berikut:


Senin 10:00 - 12:00

Selasa 10:00 - 12:00

Rabu 10:00 - 12:00

Kamis 10:00 - 12:00

Sabtu 10:00 - 12:00


dr. Chaerul Anwar, Sp. A

RS Islam Pati dan RS Mitra Bangsa Pati menjadi tempat praktik dr. Chaerul Anwar, Sp. A yang menyediakan sejumlah layanan kesehatan bagi anak misalnya:


Konsultasi Kesehatan Anak

Vaksin Anak


RS Islam Pati

Untuk bisa berkonsultasi dengan dr. Chaerul Anwar, Sp. A biaya yang harus disiapkan sekitar Rp110.000. Jadwal praktiknya yaitu: 


Senin 11:00 - 14:00

Selasa 11:00 - 14:00

Rabu 11:00 - 14:00

Kamis 11:00 - 14:00

Jumat 11:00 - 14:00

Sabtu 11:00 - 14:00


RS Mitra Bangsa Pati

Sementara biaya konsultasi di RS Mitra Bangsa Pati sekitar Rp130.000 dengan jadwal sebagai berikut:


Senin 11:00 - 12:00

Selasa 11:00 - 12:00

Rabu 11:00 - 12:00

Kamis 11:00 - 12:00

Jumat 11:00 - 12:00

Sabtu 11:00 - 12:00


dr. Djoko Sunarjo, Sp.A

Selanjutnya ada dr. Djoko Sunarjo, Sp.A yang dapat memberikan konsultasi terkait kesehatan anak. Beberapa pelayanan kesehatan yang dr. Djoko Sunarjo, Sp.A dapat berikan misalnya:


Konsultasi Kesehatan Anak

Skrining Tumbuh Kembang Anak

Vaksin Anak


RS Keluarga Sehat Pati

dr. Djoko Sunarjo, Sp.A praktik di RS Keluarga Sehat Pati dengan biaya konsultasi sebesar Rp230.000. Jadwalnya yaitu:

Selasa 08:00 - 10:00

Rabu 08:00 - 10:00

Jumat 08:00 - 10:00


dr. Anindya Diwasasri, Sp.A 

Terakhir ada dr. Anindya Diwasasri, Sp.A  yang praktik di RS Mitra Bangsa Pati. Layanan kesehatan yang diberikan oleh dr. Anindya Diwasasri, Sp.A meliputi:


Konsultasi Kesehatan Anak

Vaksin Anak

Vaksin MMR

Vaksin Campak

Vaksin Hepatitis B Anak


RS Mitra Bangsa Pati

Untuk bisa konsultasi dengan dr. Anindya Diwasasri, Sp.A dibutuhkan biaya sekitar Rp130.000. Jadwal praktiknya sendiri yaitu:


Senin 16:30 - 18:30

Selasa 16:00 - 17:00

Rabu 16:30 - 18:30

Kamis 16:00 - 17:00

Jumat 15:00 - 17:00

Sabtu 16:30 - 18:30


Itulah daftar dokter anak di Pati, Jawa Tengah yang bisa dijadikan rujukan Bunda saat anak sakit atau untuk skrining tumbuh kembang anak.